Home / Rilis

Senin, 23 Mei 2022 - 23:09 WIB

Pengkab PSTI Kabupaten Muara Enim Gelar Musyawarah Cabang (Muscab) 2022

Joni Karbot - Penulis

PoliticNews.ID-Muara Enim: Pengkab Persatuan Takraw Seluruh Indonesia (PSTI)Kabupaten Muara Enim menggelar Muscab untuk menentukan Pengurus PSTI Muara Enim periode 2022-2026 yang di gelar di Hotel Griya Sintesa (23/05/2022)

Muscab PSTI di hadiri M.Chandra S.H, M.Kn ketuo KONI kab. Muara Enim, Jumhari Yunus wakil Ketua KONi, Sartano, S.H Ketua PSTI Periode 2018-2021 ab.Muara Enim, Ir. Agus Suarto, MSi Kabid peningkatan Prestasi Olahraga Dispora.

Tepat Pukul 13.00 wib, Muscab Pengkab PSTI memutuskan secara Aklamasi untuk menunjuk bapak Sartono S.H untuk menjadi Ketua Pengkab PSTI kabupaten Muara Enim periode 2022 – 2026.

Baca Juga :  Relawan GPGP Sosialisasi Pencegahan Stunting Bersama Masyarakat Kecamatan Teluknaga.

Sartono,S.H Selaku Ketua Terpilih Pengkab PSTI menyampaikan,” ucapan terima kasih atas amanat yang diberikan kepadanya, adapun kekurangan di masa pengurus 2018-2021, akan menjadi bahan evaluasi dan menjadikan prioritas program kerja dari PSTI kedepannya”

Masih dari Sartono, para pengurus harus tetapi bersemangat dalam pencarian bibit atlet berbakat, dan jangan sungkan untuk menegur dan mengingatkan jika ada kekurangan kami selaku ketua terpilih.

Baca Juga :  Presiden Jokowi Lantik Dewan Pengarah Badan Riset dan Inovasi Nasional

M.Candra S.H, M.Kn selaku ketua KONI yang diwakili Jumhari Yunus saat penutupan acara Muscab PSTI menyampaikan ” selamat kepada bapak Sartono S.H atas terpilih sebagai Ketua Terpilih Pengkab PSTI kab.Muara Enim, dan selanjutnya PSTI untuk mempersiapkan atlit Takraw untuk persiapan Porprov ke IV di Lahat

Laporan : Hendra

Follow WhatsApp Channel politicnews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow
Berita ini 101 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Rilis

Pandemi Covid-19 Terkendali, Satgas Covid-19: Hebat Sekali Bangsa Indonesia

Eksekutif

Gubernur Sumatra Barat  Kunjungi Warga Korban Kebakaran Didampingi Pun Ardi Anggota DPRD Kota Padang

Rilis

Muzani Beri Pembekalan ke Ribuan Saksi Gerindra di Lampung

Eksekutif

Sekjend Gemini Club: Ganjar-Mahfud Akan Menang Tipis di Pilpres 2024

Rilis

Jenjang Karir IPDA Moch Rudi, S.Pd.I, MM Dari Dunia Pendidikan Ke Kepolisian

Legislator

Tinjau Black Stone Otomotif Sirkuit di Sidoarjo, Bamsoet Harap Mampu Fasilitasi Aksi Liar Para Pembalap Jalanan

Rilis

Presiden Tegur Kapolri soal Polisi Banting Mahasiswa di Tangerang

Rilis

Kagum Pembangunan Papua Pada Pembukaan PON, KKB Serahkan 6 Senpi ke TNI