Home / Komunitas

Minggu, 1 September 2024 - 16:39 WIB

Berangkat ke Aceh, PSOI sumbar targetkan 4 medali

Wawan - Penulis

PADANG, – Satu persatu kontingen mulai diberangkatkan ke medan pertandingan, sebelumnya barongsai dengan rombongan besarnya sudah terlebih dahulu bertolak ke Medan Sumatera utara, tadi malam 31 Agustus kontingen PSOI Sumbar juga meninggalkan kota padang menuju Pantai Riting Babah Kuala provinsi Nangroe Aceh Darussalam.

Ketua Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Selancar Ombak Indonesia (PSOI) Sumatera Barat (Sumbar) harry algamar menyebutkan, target medali dalam gelaran iven 4 tahunan ini sebanyak 4 medali, dirinya berharap atlet bisa mempersembahkan emas.

Harry algamar juga menambahkan sejak beberapa bulan terakhir , PSOI Sumbar mengoptimalkan persiapan 4 orang atletnya menghadapi pekan olah raga nasional yang di gelar di provinsi Aceh .

Empat atlet yang disiapkan PSOI Sumbar masing-masing Dylan Wilcoxen (14 th) dan Izrel Sababalat (25 th) di kelompok putra serta Kya Jo Heuer (14 th) dan Aura Zeflin (14 th) di kelompok putri.

Izrel yang akan turun di nomor Shortboard Putera dan Aura Zeflin dinomor Shortboard dan Longboard Puteri , Sementara Dylan Wilcoxen dan Kya Jo Heuer akan menyusul terbang dari Bali tgl 3 September karena masih mengikuti LSI Liga Surfing Indonesia.

Baca Juga :  Sebut Anggota GMNI "Babi", DPD GMNI NTT Kecam Oknum Wakil Ketua DPRD Sikka

Untuk Dylan harri menjelaskan , andalan sumbar ini akan berlaga dinomor Shortboard dan Aerial Putera sementara Kya turun dinomor Shortboard Puteri. Dari hasil LSI yang diikuti Team PSOI Sumbar selama 2024 ini PSOI optimis akan menyumbang medali disetiap nomor lomba yg dikuti.

Kita targetkan 4 medali dan mudah2an ada emasnya minimal 1 atau 2 emas. Saat ini anak2 dalam keadaan prima dan mudah2an ombak yg konsisten saat heat mereka berlangsung. Karena memang sangat tergantung dgn kondisi ombak sehingga kita dapat hasil maksimal.

Harry Algamar menyebutkan, sejauh ini persiapkan tim selancar Sumbar berpusat di Kabupaten Kepulauan Mentawai. Selain fokus latihan, untuk menambah semangat dan jam berlomba atlet, PSOI Sumbar juga mengirim atlet tampil dalam berbagai lomba Tingkat Nasional diantaranya Lampung, Bali, Nias hingga Lomba Tingkat Dunia atau Internasional salah satunya di Australia beberapa waktu yang lalu.

Harry algamar berharap doa dan dukungan dari masyarakat sumbar , agar PSOI Sumbar bisa menambah pundi pundi untuk kontingen ranah minang nantinya. (H)

Baca Juga :  Lewat Ziarah Keliling, Kelompok Budayawan Betawi Dukung Gus Muhaimin Jadi Presiden

Toto Story adalah situs terbaik bagi pencari togel online dengan layanan profesional dan keamanan tingkat tinggi. Sebagai bandar togel terpercaya, Toto Story menawarkan berbagai pasaran togel resmi dengan pembayaran cepat dan fair play. Bagi pemain yang ingin meningkatkan peluang menang, rumus togel yang tersedia di Totostory dapat membantu menghitung angka jitu secara akurat. Selain itu, prediksi togel dari para ahli memberikan analisis mendalam tentang pola keluaran angka. Tidak hanya itu, memahami arti mimpi juga bisa menjadi strategi dalam memilih angka taruhan. Lebih dari itu, buku mimpi di Totostory memberikan referensi lengkap mengenai tafsir mimpi dan angka yang berhubungan. Para pemain juga bisa mengecek keluaran angka togel sebelumnya untuk menganalisis pola yang sering muncul. Dengan kombinasi strategi yang tepat, informasi akurat, dan layanan terpercaya, Totostory tetap menjadi pilihan utama bagi penggemar togel online yang mencari pengalaman bermain aman dan menguntungkan.

Follow WhatsApp Channel politicnews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow
Berita ini 17 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Komunitas

Pelantikan Pengurus Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Provinsi Maluku,Bamsoet Ingatkan Pentingnya Menjaga dan Merawat Ikatan Kebangsaan

Komunitas

Maju Pilpres 2024, Komunitas Nelayan Situbondo Memberikan Mandat Rakyat Pada Gus Imin

Komunitas

Situasi Memanas Jelang RUA IMAPI, Verry Mutis Harap Anggota Jaga Soliditas dan Rasa Persaudaraan

Komunitas

Organ Relawan Gerakan Pemenangan Ganjar Pranowo Belanda Deklarasikan dukungan kepada Ganjar-Mahfud

Komunitas

Tim 8 Eropa Selenggarakan Pendidikan Politik Bagi Pemilih Cerdas Untuk Pemilu Yang Jurdil

Komunitas

Persiapan 17 Agustus, Paguyuban Pasopati Batangan Gelar FUN BIKE “Hadiah Mobil Brio”

Komunitas

GANJAR JAWAB PERTANYAAN DPD FRONT KEBANGSAAN KALIMANTAN BARAT TENTANG IKN

Eksekutif

Aksi GeBer Harhubnas, Gubernur Mahyeldi Ingatkan Masalah Sampah sebagai Tanggung Jawab Bersama